Rumus Lightroom Pantai, Keren Abis Hasilnya!

Idkurir.web.id Apakah anda menginginkan foto anda menjadi keren dengan melakukan editing simpel? kali ini kami akan membagikan ulasan tentang rumus lightroom pantai yang bisa anda terapkan dan gunakan untuk menghasilkan foto terbaik anda dan langsung bisa anda pamerkan di media sosial, hehe.

Jika anda berkunjung ke pantai, tentu anda tidak akan melewatkan momen-momen yang terbaik untuk mengabadikannya kan, namun kadang juga dalam setiap oengambilan momen anda masih belum puas dengan apa yang sudah anda kerjakan. Dan anda tidak perlu khawatir!

Dengan rumus lightroom keren yang akan kami bagikan ini, tentu merupakan yang banyak teman-teman cari kan! Anda hanya perlu meniru setiap apa yang kami ulas dibawah untuk anda terapkan menggunakan ponsel pintar anda!

Rumus Lightroom Pantai Terbaru 2022

Sebelum melanjutkan, pastikan Anda mengunduh aplikasi android lightroom cc yang dapat diinstal melalui playstore dan mengatur gambar dengan latar belakang pantai agar sesuai.

Baca Juga : Rumus Lightroom Salju Terkeren

Pencahayaan

Membuat Lightroom di pantai sangat mudah, pertama kita atur terlebih dahulu cahaya yang menjadi dasar untuk mencampur beberapa pengaturan lainnya.

Pencahayaan-0,10EV
Kontras-16
Highlight-32
Bayangan-32
Rona Putih-38
Bayangan+18

Warna

Pergi ke bagian Warna di sebelah Cahaya. Untuk lebih jelasnya silahkan perhatikan rumus dibawah ini dan sesuaikan dengan setting aplikasi lightroom yah.

  Rumus Lightroom Black Forest Paling Keren 2022
Temp+10
Corak
Vibrance+10
Kejenuhan-8

Kombinasi Warna

Dalam rumus lightroom pantai di sisi kombinasi warna, saya hanya mengatur lima warna seperti pada tabel, untuk tiga warna yang tidak disebutkan biarkan defaultnya yaitu 0.

WarnaRonaKejenuhanLuminans
Oren  -20-8
Kuning-100
Hijau-100-100
Biru-63+55-4
Ungu-100

Efek

Agar mode lightroom untuk foto pantai menjadi lebih sempurna, kita atur bagian efeknya, kita cukup menaikkan nilai texture dan clear tool, untuk tool lain kita biarkan default.

Baca Juga : Rumus Lightroom Black Sweet Terkeren Saat Ini

Tekstur+20
Kejernihan+10

Detail

Tutorial terakhir, kita hanya perlu menyesuaikan detailnya saja, tujuannya agar foto menjadi lebih bagus dan jernih dari sebelum diedit.

Menajamkan10
Radius1,00
Detail25
Masking
Noise10
Detail50

Akhir Kata

Nah, demikian merupakan ulasan tentang rumus lightroom pantai yang bisa kami berikan kepada anda semua. Semoga dari ulasan diatas dapat membantu anda dalam mengkreasikan foto-foto anda menjadi lebih keren dan menarik. Terima kasih!

error: This content is protected by DMCA